1. Berikut ini adalah benda yang dapat ditarik magnet, yaitu ___
a. Kaca, kain
b. Plastik, kertas
c. Kertas, kain
d. Jarum, peniti
Jawaban : d
2. Apabila permukaan suatu benda dibuat kasar maka akan memperbesar ___
a. Gaya pegas
b. Gaya gravitasi
c. Gaya gesek
d. Gaya magnet
Jawaban : c
3. Berikut ini adalah cara menyelidiki suatu benda dapat ditarik magnet atau tidak yaitu ___
a. Mendekati benda ke magnet
b. Menjauhkan benda dari magnet
c. Mengambil benda di dekat magnet
d. Menutup benda di dekat magnet
Jawaban : a
4. Diantara sifat magner di bawah ini yang benar ialah ___
a. Menembus benda bening
b. Menarik benda-benda tertentu
c. Memuai bila dipanaskan
d. Menyusut bila didinginkan
Jawaban : b
5. Setiap benda yang dilempar selalu jatuh ke bawah. Hal ini disebabkan ___
a. Gaya pegas
b. Gaya gesek
c. Gaya listrik statis
d. Gaya gravitasi bumi
Jawaban : d
6. Benda-benda yang dapat ditembus oleh gaya tarik magnet adalah ___
a. Triplek, kayu, tembok
b. Kaca, triplek, kertas
c. Kain, triplek, batu
d. Kain, beton, plastik
Jawaban : b
7. Semakin kuat suatu magnet maka semakin besar pula ___
a. Gaya geseknya
b. Gaya dorongnya
c. Gaya pegasnya
d. Gaya tariknya
Jawaban : d
8. Kemampuan gaya tarik suatu magnet dipengaruhi oleh ___
a. Jenis benda dan kekuatan magnet
b. Wujud benda dan bentuk magnet
c. Warna benda dan letak magnet
d. Besar kecil benda dan jenis magnet
Jawaban : a
9. Jika jarum diletakkan di atas kertas yang di bawahnya dipasang magnet kemudian digeser-geser, maka jarum ___
a. Diam
b. Bergetar
c. Bergerak
d. Berbunyi
Jawaban : c
10. Mobil yang sedang bergerak bila direm akan berhenti. Hal ini disebabkan antara ___
a. Gaya pegas
b. Gaya gesek
c. Gaya magnet
d. Gaya gravitasi
Jawaban : b
11. Dua buah kutub magnet akan saling tolak menolak bila dihadapkan antara ___
a. Kutub selatan dan selatan
b. Kutub selatan dan utara
c. Kutub utara dan selatan
d. Kutub utara dan bagian tengah
Jawaban : a
12. Benda yang dapat dijadikan magnet adalah yang bersifat ___
a. Diamagnetik
b. Feromagnetik
c. Paramagnetik
d. Elektromagnetik
Jawaban : b
13. Sebuah besi yang ditempeli magnet dapat menjadi magnet. Cara ini dinamakan ___ magnet.
a. Konveksi
b. Radiasi
c. Induksi
d. Konduksi
Jawaban : c
14. Pembuatan magnet dengan aliran listrik dinamakan ___
a. Elektromagnetik
b. Elektrostatik
c. Induksi magnetik
d. Paramagnetik
Jawaban : a
15. Sepatu dengan alasnya terbuat dari karet cocok digunakan oleh ___
a. Pendaki
b. Pemain bola
c. Pelari
d. Pemain akrobat
Jawaban : c
16. Pesawat sederhana berguna untuk ___
a. Memperpanjang waktu
b. Mempersulit perjalanan
c. Memperbesar tenaga
d. Memudahkan pekerjaan
Jawaban : d
17. Alat di bawah ini yang bukan pengungkit adalah ___
a. Sekop
b. Kakaktua
c. Gegep
d. Katrol
Jawaban : d
18. Pembuatan sekrup dan baut menggunakan prinsip ___
a. Bidang miring
b. Pengungkit
c. Roda berporos
d. Katrol tetap
Jawaban : a
19. Di bawah ini yang menggunakan katrol tetap adalah ___
a. Mesin traktor
b. Kerekan timba
c. Jungkat-jungkit
d. Pengungkit pompa
Jawaban : b
20. Berikut ini yang merupakan pengungkit jenis kedua adalah ___
a. Sekop
b. Tang
c. Pemecah kemiri
d. kakatua
Jawaban : c
21. Pesawat di bawah ini termasuk pengungkit jenis pertama, kecuali ___
a. Jungkat-jungkit
b. Sekop
c. Gegep
d. Gunting
Jawaban : b
22. Pembuatan atap rumah menggunakan prinsip ___
a. Katrol
b. Bidang miring
c. Tuas
d. Roda
Jawaban : b
23. Jenis paku yang batangnya menggunakan prinsip bidang miring melingkar ialah ___
a. Paku payung
b. Paku beton
c. Paku jarum
d. Paku ulir
Jawaban : d
24. Untuk menarik benda dari bawah ke atas yang paling tepat menggunakan ___
a. Katrol bebas
b. Bidang miring
c. Katrol tetap
d. Roda berporos
Jawaban : c
25. Jalan di pegunungan dibuat melingkar mengitari bukit mirip ___
a. Ulir sekrup
b. Ujung paku
c. Poros roda
d. Putaran katrol
Jawaban : a
Tidak ada komentar:
Posting Komentar